Sebuah foto yang memperlihatkan
kehidupan masyarakat Kebumen yang membawa gerobak berisikan pring (bambu) di sekitar tahun
1920-1930-an dengan mengambil lokasi di sekitaran alun-alun.Tidak begitu jelas
apakah di alun-alun utara di mana pendopo dan rumah regent (bupati) berada atau dari arah alun-alun selatan di mana
terletak Hotel Juliana (Teguh Hindarto, Melacak
Jejak Kisah Hotel Juliana di Kebumen - https://www.qureta.com/post/melacak-jejak-kisah-hotel-juliana-di-kebumen).